Ini Lokasi dan Wali Nikah Pernikahan Rizky Billar dan Lesty Kejora Apa Saja Digelar Sebelum Hari H

Selain itu ada peraturan lain yang menghebohkan setiap bulan harus merayakan ulang tahun pernikahan setiap bulan.
SERAMBINEWS.COM - Tak lama lagi Rizky Billar dan Lesti Kejora bakal resmi menjadi suami istri. Tinggal menghitung hari.
Acara Pernikahan mereka akan dilangsungkan pada Kamis 19 Agustus 2021 atau bertepatan dengan 10 Muharram Hari Asyura.
Mereka memilih Hotel Intercontinental, Pondok Indah, Jakarta Selatan, sebagai lokasi ijab kabul.
Rangkaian Acara Pernikahan mereka sudah dimulai dari pekan lalu.
Dan hari ini rangakaian Cinta Abadi Leslar Spesial Pengajian dan Upacara Adat juga ditayangkan di ANTV.
Rangkaian ini sudah dimulai sejak pagi tadi, Sabtu 14 Agustus 2021.
Baca juga: Upacara HUT Ke-76 Kemerdekaan RI di Aceh Dipastikan Terapkan Protokol Kesehatan
Baca juga: Meriahkan HUT Ke-76 RI, Gampong Mesjid Bungie Gelar Aneka Lomba, Ada Kukur Kelapa dan Tarik Tambang
Baca juga: VIDEO Viral Ekspresi Tentara Amerika Saat Makan Pempek Palembang Seusai Latihan Perang Bersama TNI
Mengenai wali nikah, Kepala KUA Kebayoran Lama, Madari mengatakan bahwa besar kemungkinan adalah ayah kandung Lesti Kejora.
"Di sini masih tertulis ayah kandung, Endang Mulyana," jelas Madari.
"Kalau di berkas itu tertulis ayah kandung masih ada, ya walinya ayahnya," lanjutnya.
Berkas permohonan pernikahan Rizky Billar dan Lesti Kejora sudah didaftarkan ke KUA Kebayoran Lama.
0 Response to "Ini Lokasi dan Wali Nikah Pernikahan Rizky Billar dan Lesty Kejora Apa Saja Digelar Sebelum Hari H"
Post a Comment