AKAN Melahirkan Wanita Ini Heran dengan Tingkah Ibunya Minta Disiarkan Lewat Zoom Tak Masuk Akal
Reporter: Listusista Anggeng Rasmi
TRIBUNNEWSMAKER.COM - Seorang wanita dibikin bingung atas permintaan ibunya.
Wanita itu hendak melahirkan anaknya, usia kehamilannya sudah 16 minggu.
Kelahiran bayi merupakan momen yang ditunggu-tunggu pasangan suami istri.
Begitu juga dengan mereka yang akan segera menjadi nenek atau kakek.
Tak heran kalau keluarga tak mau melewatkan momen bahagia ini.
Begitu juga yang dirasakan oleh seorang ibu yang hendak menjadi nenek ini.
Dikutip dari Daily Star, Selasa (28/9/2021) seorang ibu tidak bisa mendampingi putrinya melahirkan.
Adanya batasan penunggu pasien karena masih masa pandemi Covid-19.
Karena aturan tersebut, sang ibu pun tak bisa ke rumah sakit.
Baca juga: INGIN Nikah Mewah Tapi Nggak Ada Biaya, Calon Pengantin Minta Sumbangan, Tak Malu Tulis Ini di Mobil
Baca juga: PERNIKAHAN Unik! Tamu Diminta Kerjakan Soal Matematika Demi Tentukan Tempat Duduk: Banyak yang Absen

0 Response to "AKAN Melahirkan Wanita Ini Heran dengan Tingkah Ibunya Minta Disiarkan Lewat Zoom Tak Masuk Akal"
Post a Comment