3 Berkas Wajib Dibawa saat Ujian SKD CPNS NTB 2021 Jangan Lupa Cetak Deklarasi Sehat
TRIBUNLOMBOK.COM - Ada sejumlah berkas yang wajib dibawa peserta ujian SKD CPNS 2021, jangan lupa untuk cetaknya.
Para peserta CPNS 2021 yang lolos administrasi dinyatakan berhak mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD).
Sebelum itu, para peserta harus menyiapkan berkas-berkas yang wajib dibawa saat pelaksanaan ujian SKD.
Setidaknya, peserta harus mengunduh dua berkas dulu di portal SSCASN.
Yakni Kartu Ujian Peserta dan Bukti Deklarasi Sehat.
Peserta cukup mengunjungi situs SSCASN dan login pada akun menggunakan NIK dan kata sandi.
Jika sudah, peserta akan masuk ke resume.
Baca juga: Kapan Waktu yang Tepat Cetak Deklarasi Sehat CPNS 2021? Simak Cara Unduh Berkas Wajib SKD
Baca juga: CONTOH 30 Soal Latihan TWK CPNS 2021, Lengkap dengan Kunci Jawaban Sesuai Kisi-kisi
Peserta cukup scroll ke bawah lalu cari Cetak Kartu Peserta Ujian.

Selain itu, peserta diharuskan mengisi Deklarasi Sehat.
Kartu Deklarasi sehat ini merupakan fitur baru pada portal SSCASN.
0 Response to "3 Berkas Wajib Dibawa saat Ujian SKD CPNS NTB 2021 Jangan Lupa Cetak Deklarasi Sehat"
Post a Comment