1 Muharram 1443 Hijriah Tinggal Menghitung Hari Ini Sejarah Tahun Baru Islam yang Penting Diketahui

TRIBUNKALTARA.COM - Umat muslim sebentar lagi akan memasuki Tahun Baru Islam 1 Muharram 1443 Hijriah.

Tahun ini Tahun Baru Islam 1 Muharram 1443 Hijriah jatuh pada Selasa 10 Agustus 2021.

Jelang Tahun Baru Islam 1 Muharram 1443 Hijriah umat muslim perlu mengetahui sejarah di balik Tahun Baru Islam yang diperingati setiap tahunnya.

Bahkan di Indonesia untuk menghargai Tahun Baru Islam, pemerintah telah menetapkan sebagai hari libur nasional.

Dalam artikel ini TribunKaltara.com menyajikan sejarah Tahun Baru Islam.

Termasuk pula doa yang dianjurkan dibaca umat muslim menyambut Tahun Baru Islam.

Baca juga: Inilah Amalan Puasa dan Doa Awal Tahun Baru Islam 1 Muharram 1443 H, Dianggap Bulan Sakral

Bulan Muharram merupakan salah satu bulan suci dalam kalender Islam.

Dikutip dari officeholidays.com, bulan Muharram adalah bulan pertama pada penanggalan tahun Islam atau Hijriah.

Kata Muharram sendiri memiliki artian "bulan pertama tahun Islam".

Dalam kalender Islam, tahun Baru Islam dirayakan pada hari pertama Muharram, bulan pertama Islam.

Related Posts

0 Response to "1 Muharram 1443 Hijriah Tinggal Menghitung Hari Ini Sejarah Tahun Baru Islam yang Penting Diketahui"

Post a Comment